Contoh Surat Lamaran Kerja Pabrik Kelapa Sawit

Saat ini sudah begitu banyak orang yang menganggur karena keterbatasan Lowongan Kerja, tapi jangan karena hal sepele itu kita menyerah, masih banyak pula perusahaan-perusahaan yang perlu mengganti karyawannya yang telah usang dengan yg lebih fresh dan memili semnagat yang tinggi seperti kita-kita disini.

Lihatlah Contoh Surat Lamaran Kerja di Bawah ini, Seorang Gadis dengan Usia 20-an dengan basic pendidikan D-III Teknik Elektro, ia memberanikan diri untuk melamar pekerjaan menjadi sebagai salah satu Karyawan di Perusahaan Kelapa Sawit.

BACA PULA : Contoh Surat Lamaran Kerja Tenaga Honorer / Tenaga Honor Murni

Ayuk Kawan-kawan tunggu apa lagi, terus bersemangat mencapai karir impian.

Surat Lamaran Kerja Pabrik Kelapa Sawit, Seperti ini yang Baik  !


                                                                                      Meurah Mulia, 30 Maret 2016
Hal: Permohonan Lamaran Kerja
KepadaYth,
Bapak Kepala PT. ENSEM SAWITA
D/A Desa AramiahBirem Bayeum
Di_
Langsa


Assalamualaikum Wr, Wb
Dengan hormat,
Saya yang bertanda tangan dibawah ini :

Nama: SITI LAILA
Tempat/Tgl.Lahir: Desa Ceubrek, 15-07-1992
Jenis Kelamin : Perempuan
Pendidikan Terakhir: D-III/Teknik Elektro Politeknik Negeri Lhokseumawe
Alamat : Desa Ceubrek, Kab. Aceh Utara
No. Hp : 0852 7048 1572

Dengan ini saya mengajukan Permohonan kepada Bapak PT. ENSEM SAWITA D/A Desa Aramiah Birem Bayeum agar sudi kiranya menerima saya sebagai Karyawan pada Perusahaan yang Bapak / Ibu pimpin sekarang ini.

Sebagai bahan pertimbangan Bapak/Ibu bersama ini turut saya lampirkan kelengkapan Administrasi sebagai berikut :

  1. Surat Permohonan
  2. Foto Copy Ijazah terakhir
  3. Foto Copy Tranksrip Nilai
  4. Foto Copy Kartu Tanda Penduduk (KTP)
  5. Foto Copy Kartu Keluarga (KK)
  6. Pas Photo Ukuran 3x4

Demikian Surat Permohonan ini saya sampaikan Kepada Bapak dengan harapan terkabul hendaknya, atas perhatian Bapak dan bantuan bapak saya mengucapkan ribuan terima kasih.

Hormat saya
Pemohon,


SITI LAILA

1 comment: